FAQ (Tanya Jawab) untuk studi di Jepang

Di sini, kita akan menjelaskan pertanyaan dari orang yang ingin belajar di Jepang.

Kehidupan di Jepang

  1. Di mana saya bisa mendapatkan informasi dasar Jepang?
  2. Berapa satu bulan biaya hidup di Jepang?
  3. Entry visa Jepang diperlukan ?  Apa jenis visa?
  4. Apakah diizinkan untuk orang asing memdapatkan pekerjaan paruh waktu atau bekerja di Jepang? Selain itu, ada batas apapun?
  5. Apakah Jepang negara yang aman?
  6. Apakah orang Jepang ramah untuk orang asing?
  7. Bagaimana cara mencari tempat tinggal di Jepang?
  8. Apakah bisa dapat homestay di Jepang?
  9. Apakah bisa memiliki ruang berbagi untuk orang asing di Jepang?
  10. Saya khawatir tentang gempa bumi dan tsunami di Jepang.
  11. Bagaimana baik perawatan medis di Jepang? Apakah orang asing juga dapat menerima perawatan medis di Jepang?
  12. Apakah bisa dapat mengunakan perangkat listrik seperti komputer pribadi yang digunakan di negara sendri?
  13. Apakah bisa membelikan makanan dari negeri sendiri?
  14. Apakah ada daerah yang tidak bisa berkomunikasi dalam bahasa Jepang?
  15. Apakah bisa bepergian dalam Jepang?
  16. Apakah bisa bepergian ke luar negeri dari Jepang?
  17. Apakah bisa membuka rekening bank Jepang untuk orang asing?
  18. Apakah bisa memdapat kontrak ponsel dan Internet Jepang untuk orang asing?
  19. Apakah ada di Jepang kuil-kuil Buddha, masjid Muslim, gereja-gereja Kristen?
  20. Apakah ada di Jepang makanan yang sertifikasi halal?

Tentang Skolah Kejuruan

  1. Di mana menemukan informasi tentang sekolah kejuruan? Belajar apa dan dimana?
  2. Berapa banyak kemampuan bahasa Jepang dimiliki untuk belajar sekolah kejuruan?
  3. Uang kuliah diperlukan? Atau biaya yang lainnya apa?
  4. Bisa menerima beasiswa? Apa jenis beasiswa ada?
  5. Harus umur berapa untuk memasuki sekolah?
  6. Boleh memdapatkan pekerjaan paruh waktu atau bekerja di Jepang di sekolah?

Tentang Bahasa Jepang

  1. Jika lulus dari sekolah bahasa Jepang, apakah memdapat memasuki sekolah kejuruan Jepang?
  2. Jika lulus dari sekolah bahasa Jepang, apakah bisa mebcari pekarjaan di Jepang?
  3. Uang kuliah diperlukan? Atau biaya yang lainnya apa?
  4. Di mana menemukan informasi tentang sekolah bahasa Jepang?
  5. Bisa menerima beasiswa? Apa jenis beasiswa ada?
  6. Harus umur berapa untuk memasuki sekolah?
  7. Boleh memdapatkan pekerjaan paruh waktu atau bekerja di Jepang di sekolah?

Kehidupan di Jepang

01 Di mana saya bisa mendapatkan informasi dasar Jepang?

Dikumpulkan di situs dioperasikan oleh Kementerian Luar Negeri dari negara sendiri. Atau informasi Jepang dicari di kedutaan Besar atau Konsulat Jenderal Jepang. Silakan cek dengan Kementerian Luar Negeri Jepang situs “daftar misi diplomatik.”

02 Berapa satu bulan biaya hidup di Jepang?

Ini akan berubah dengan kuliah dan standar hidup, daerah pemukiman, tetapi yang sering lebih besar dari 100.000 yen. Biaya hidup secara umum, akan lebih tinggi di kota-kota besar dibanding daerah pedesaan. Estimasi biaya, silakan lihat informasi dalam artikel ini sebagai referensi.

03 Entry visa Jepang diperlukan ?  Apa jenis visa?

Jika Anda ingin memasuki sekolah-sekolah Jepang, Ini diperlukan dapat visa. Untuk prosedur memasuki dan visa, silakan lihat informasi dalam artikel ini sebagai referensi.

04 Apakah diizinkan untuk orang asing memdapatkan pekerjaan paruh waktu atau bekerja di Jepang? Selain itu, ada batas apapun?

Di Jepang, kerja asing tidak dilarang. Tetapi, dengan peraturan visa dan sekolah, mungkin ada batas pada jam kerja dan jenis pekerjaan. Harus memastikan dengan baik-baik.

05 Apakah Jepang negara yang aman?

Jepang adalah negara yang paling aman di dunia. Sedikit kejahatan dan And bisa berjalan aman di malam. Tetapi ada hal-hal yang kita tetap perlu berhati-hati. Menjauhkan diri dari lokasi berbahaya, mengunci pintu ketika keluar dan lain-lain.

06 Apakah orang Jepang ramah untuk orang asing?

Umumnya orang Jepang adalah ramah untuk orang asing. Diskriminasi terang-terangan untuk orang asing hampir tidak ada di Jepang. Tetapi ada kemungkinan bahwa orang Jepang tidak berkomunikasi baik dengan orang asing karena mereka tidak bisa bahasa asing atau tidak terbiasa dengan orang asing.

07 Bagaimana cara mencari tempat tinggal di Jepang?

→Ada asrama mahasiswa dioperasikan oleh sekolah. Atau banyak mahasiswa tinggal di apartemen dan kondominium. Jika mencari tempat tinggal, silakan konsultasi dengan sekolah atau agen real estat. Unutk informasi tempat tinggal, silakan lihat informasi dalam artikel ini sebagai referensi.

08 Apakah bisa dapat homestay di Jepang?

Bisa. Tempat homestay dicari oleh sekolah atau agen. Tetapi harus hati-hati untuk memilih agen yang mencari tempat homestay.

09 Apakah bisa memiliki ruang berbagi untuk orang asing di Jepang?

Bisa. Informasi dicari lewat internet. Harus hati-hati dengan syarat-syaratnya. (biaya sewa, untuk orang Japang atau asing, perempuan atau laki-laki)

10 Saya khawatir tentang gempa bumi dan tsunami di Jepang.

Gempa bumi dan tsunami adalah bencana alam yang tidak diprediksi. Bencana besarnya tidak sering terjadi. Tetapi sikap kebiasaan sehari-hari sangatlah penting.

11 Bagaimana baik perawatan medis di Jepang? Apakah orang asing juga dapat menerima perawatan medis di Jepang?

Jepang adalah negara yang perawatan medis canggih. Orang asing juga dapat menerima perawatan medis di Jepang. Ada sistem asuransi di Jepang untuk mengurangi beban biaya pengobatan. Silakan lihat informasi dalam artikel “Edisi Perawatan Kesehatan” sebagai referensi.

12 Apakah bisa dapat mengunakan perangkat listrik seperti komputer pribadi yang digunakan di negeri sendri?

Voltase dan outlet Jepang mungkin berbeda dari negara sendiri. Dalam hal ini, perangkat listrik tidak bisa di gunakan. Harus mengunakan adaptor dan transformator, atua beli di Jepang.

13 Apakah bisa membelikan makanan dari negara sendiri?

Sebuah kota yang relatif besar, ada sebuah supermarket dan toko khusus makanan asing yang berurusan dengan makanan impor. Tetapi ini mungkin jauh mahal dari harga normal di negara sendiri.

14 Apakah ada daerah yang tidak bisa berkomunikasi dalam bahasa Jepang?

Bahasa Jepang digunakan seluruh Jepang. Tetapi, karena dialek kaya, mungkin akan sulit untuk memahami bahasa Jepang dari orang lokal jika pergi ke kampung.

15 Apakah bisa bepergian dalam Jepang?

Ada beberapa daerah Jepang yang terbatas masuk untuk semua orang termasuk orang Jepang. Seperti tempat terjadi bencana. Kecuali untuk itu, Jepang dasarnya bisa bebas bepergian.

16 Apakah bisa bepergian ke luar negeri dari Jepang?

Bisa. Tetapi ada menkingnan bahwa visa turis dari Tujuan perjalanan tidak bisa dicapai di Jepang. Oleh karena itu, harus dicek bahwa orang-orang dari negara sendiri bisa pergi tanpa visa ke tujuan perjalanan atua tidak. Juga Anda hars cari informasi bahwa visa turis bisa diperoleh di Jepang atau tidak.

17 Apakah bisa membuka rekening bank Jepang untuk orang asing?

Bisa. Menjadi mudah untuk pembayaran berbagai biaya. Dan mungkin diperlukan untuk menerima gaji kerja paruh waktu dan beasiswa. Silakan lihat informasi dalam artikel ini sebagai referensi tentang membuka rekening bank.

18 Apakah bisa memdapat kontrak ponsel dan Internet Jepang untuk orang asing?

Bisa. Ponsel, bisa dibeli di dealer telepon seluler dan toko-toko elektronik. Tetapi, rencana kontrak dan sistem pungutan ini yang kompleks dan denda juga tinggi. Mungkin sulit untuk membeli dalam beberapa kasus. Dalam hal ini, itu akan menjadi salah satu pilihan untuk pembelian ponsel prabayar. Internet juga bisa didapat kontrak, tapi karena ada kasus bahwa fasilitas internet sudah di asrama mahasiswa atau apartemen. Hars diperlu memeriksa dahulu.

19 Apakah ada di Jepang kuil-kuil Buddha, masjid Muslim, gereja-gereja Kristen?

Jepang adalah negara yang menerima kebebasan beragama. Oleh karena itu, ada candi dan kuil di tempat di seluruh negeri, di kota yang relatif besar kadang-kadang ada sebuah masjid dan gereja. Silakan coba cari fasilitas itu di daerah pemukiman.

20 Apakah ada di Jepang makanan yang sertifikasi halal?

Ya Ada. Bisa pembelian secara online. Tetapi dalam kasus itu, sayangnya, mungkin tidak ada makanan halal nyata. Lebih baik membeli makanan dari perusahaan yang telah disertifikasi oleh Halal Asosiasi Jepang dan Asosiasi Muslim Jepang.
Selain itu, karena ada komunitas kecil Islam di Jepang, mungkin di daerah itu ditemukan makanan halal di supermarket dan toko-toko khusus.

Tentang Skolah Kejuruan

01 Di mana menemukan informasi tentang sekolah kejuruan? Belajar apa dan dimana?

Dalam halaman ini, Anda dapat mencari sekolah kejuruan dari calon pekerjaan, lokasi.

02 Berapa banyak kemampuan bahasa Jepang dimiliki untuk belajar sekolah kejuruan?

Ketika Anda ingin memasuki sekolah kejuruan, hars menunjukan kemampuan bahasa Jepang. Itu harus menunjukkan cara berikutnya:
1.Orang yang telah menerima pendidikan Jepang lebih dari 6 bulan di lembaga pendidikan Jepang yang disertifikasi oleh Menteri Kehakiman
2.Orang yang lulus N1 atau N2 dari Bahasa Jepang Proficiency Test dilaksanakan oleh Yayasan Asosiasi Pendidikan Internasional Jepang dan Japan Foundation
3.Orang yang menerima pendidikan lebih dari satu tahun di sekolah dasar Jepang, SMP Jepan, dan SMA Jepang
4.Orang yang memdapat lebih dari 200 poin untuk EJU [Ujian bahasa Jepang (membaca dan mendengar total solusi)]
5.Orang yang memdapat lebih dari 400 poin untuk BJT Bisnis Jepang Proficiency Test dilakukan oleh Asosiasi Jepang KANJI Proficiency
(Sumber) Gateway to Study in JAPAN ” sekolah kejuruan ”

03 Uang kuliah diperlukan? Atau biaya yang lainnya apa?

Secara umum, Anda akan membayar biaya kuliah dan biaya masuk pada saat penerimaan. Dengan lapangan, ada juga kasus yang biaya tambahan diperlukan. Unutuk mencari kuliah dan biaya pendaftaran sekolah kejuruan, silakan lihat informasi dalam artikel ini sebagai referensi.

04 Bisa menerima beasiswa? Apa jenis beasiswa ada?

Ada berbagai beasiswa. Silakan lihat informasi dalam artikel ini sebagai referensi. Selain itu, di halaman ini, bisa mencari berbagai beasiswa. Ada juga sekolah untuk menyediakan sistem beasiswa sendiri.

05 Harus umur berapa untuk memasuki sekolah?

Sedikit sekolah Kejuruan menetapkan persyaratan usia untuk memasuki sekolah. Silahkan cek kontak langsung ke sekolah kejuruan.

06 Boleh memdapatkan pekerjaan paruh waktu atau bekerja di Jepang di sekolah?

Bisa. Tetapi, dengan peraturan visa dan sekolah, mungkin ada batas pada jam kerja dan jenis pekerjaan. Harus memastikan dengan baik.

 

Tentang Bahasa Jepang

01 Jika lulus dari sekolah bahasa Jepang, apakah memdapat memasuki ke sekolah kejuruan Jepang?

Jika lulus dari sekolah bahasa Jepang itu tidak berarti And langsung memasuki ke sekolah kejuruan. Dalam rangka untuk memasuki sekolah kejuruan, Anda harus lulus dari pemeriksaan untuk memasuki sekolah ini. Tetapi, ada juga sekolah dengan rekomendasi masuk frame, silahkan kontak langsung ke sekolah bahasa Jepang.

02 Jika lulus dari sekolah bahasa Jepang, apakah bisa mebcari pekarjaan di Jepang?

Bisa. Dalam hal ini, melakukan mencari pekerjaan, Anda perlu mencari perusahaan. Tetapi, ada juga sekolah dengan rekomendasi nominasi untuk perusahaan, silahkan kontak langsung ke sekolah Jepang.

03 Di mana menemukan informasi tentang sekolah bahasa Jepang?

Anda dapat mencari informasi sekolah Jepang dari lokasi, tempat kelahiran siswa dan biaya di stus dioperasikan oleh Association for the Promotion of Japanese Language Education. Tetapi ada sekolah bahasa Jepang yang tidak memasuki asosiasi ini.

04 Uang kuliah diperlukan? Atau biaya yang lainnya apa?

Secara umum, Anda akan membayar biaya kuliah dan biaya masuk pada saat penerimaan. Dengan lapangan, ada juga kasus yang biaya tambahan diperlukan. Unutuk mencari kuliah dan biaya pendaftaran sekolah Bahasa Jepang, silakan lihat informasi dalam artikel ini sebagai referensi.

05 Bisa menerima beasiswa? Apa jenis beasiswa ada?

Ada berbagai beasiswa. Silakan lihat informasi dalam artikel ini sebagai referensi. Selain itu, di halaman ini, bisa mencari berbagai beasiswa. Ada juga sekolah untuk menyediakan sistem beasiswa sendiri.

06 Harus umur berapa untuk memasuki sekolah?

Sedikit sekolah bahasa Jepang menetapkan persyaratan usia untuk memasuki ke sekolah. Silahkan cek kontak langsung ke sekolah.

07 Boleh memdapatkan pekerjaan paruh waktu atau bekerja di Jepang di sekolah

Bisa. Tetapi, dengan peraturan visa dan sekolah, mungkin ada batas pada jam kerja dan jenis pekerjaan. Harus memastikan dengan baik.

PAGETOP